Novel Misteri Karya Matsuoka Keisuke Diadaptasi Menjadi Live-Action Dibintangi Ayase Haruka dan Matsuzaka Tori

1 min read

Seri Novel misteri populer karya Matsuoka Keisuke berjudul "Banno Kanteishi Q no Jikenbo (Case Files of All-Round Appraiser Q)" akan mendapatkan adaptasi film live-action yang dibintangi oleh Ayase Haruka dan Matsuzaka Tori.

Ayase akan berperan sebagai sang protagonis, yaitu "Rinda Riko", orang yang memecahkan kasus kasus sulit dengan skill-nya dan juga kemampuannya dalam berpikir logic, sedangkan Matsuzaka akan berperan sebagai "Ogasawara Yuto", seorang editor di majalah yang selalu mengejar kasus kasus bersama dengan Riko.

Film adaptasi ini berjudul "Banno Kanteishi Q -Mona Lisa no Hitomi-", yang berdasarkan "Banno Kanteishi Q no Jikenbo IX", yang bisa dibilang sebagai masterpiece dari seri novel ini. Cerita berlatar Riko, yang terpilih sebagai kurator di the Louvre in Paris, dan Ogasawara, yang melindungi Riko untuk majalah majalah, mereka berusaha menyimpulkan misteri dibalik ke autentikan Mona Lusa, dan yang cukup mengejutkan dari penggarapan film ini, sang produser berencana menggarap film ini dengan skala yanf besar di Paris.

"Banno Kanteishi Q -Mona Lisa no Hitomi-" di sutradarau oleh Sato Shinsuke ("GANTZ" series, "Toshokan Sensou"). Selain 2 tokoh utama di atas, ada juga Hatsune Eriko (sebagai rival Riko) dan Murakami Hiroaki (sebagai agen dari the Louvre). "Banno Kanteishi Q -Mona Lisa no Hitomi-" di rencanakan akan tayang pada awal musim panas 2014.

Via Tokyohive

Posting Komentar
Search
Menu
Theme
Share