138

Ratusan orang antri untuk Suzumiya Haruhi terbaru

13 years ago 1 min read
 Buku-buku terbaru dalam seri light novel "Suzumiya Haruhi"dirilis pada tanggal 25 Mei, dan banyak penggemarnya mengantri untuk membeli buku tersebut. seri ini telah terjual lebih dari 8 juta eksemplar di Jepang dan melahirkan serangkaian hit serial serta film anime.


"Suzumiya Haruhi no Kyougaku" (terjemahan: The Dismay of Suzumiya Haruhi) adalah rilisan baru pertama dalam 4 tahun dan sedang dijual dalam set 2-volume (bagian pertama dan kedua), volume ini akan dijual terpisah mulai tanggal 15 Juni .


 Pada tanggal 25 Mei, para penggemarnya mulai mengantri di luar toko Animate di Akihabara pada jam tutup reguler dari toko tersebut pada jam 9 malam. Pada saat buku ini mulai dijual pada tengah malam, lebih dari 100 orang telah berbaris di luar. Seorang pelanggan wanita berumur 22-tahun berkomentar, "Pesona Haruhi adalah karakternya dan pandangan dunianya. Saya menunggu dalam waktu yang lama. Saya ingin membacanya dengan cepat".
No Chapter Yet
Related Post
Anime Koi-ken! Diumumkan
Anime Koi-ken! Diumumkan Studio animasi Marvy Jack, yang pernah menangani anime termasuk Ao n…
Karya NisiOisin Berikutnya Adalah Cerita Detektif
Karya NisiOisin Berikutnya Adalah Cerita Detektif Weaver of words NisiOisin sedang menjauh dari seri Monogatari dan m…
Anime Hagure Yusha no Estetica Diumumkan
Anime Hagure Yusha no Estetica Diumumkan Seri light novel fantasi berjudul Hagure Yusha no Estetica karya Tet…
Eiji Wentz Memerankan Tiger Mask
Eiji Wentz Memerankan Tiger Mask Aktor Eiji Wentz (Gegege no Kitao, Brave Story) telah dikonfirmasi…
Posting Komentar
Search
Menu
Theme
Share