138

Robot nekomimi dari Jepang

13 years ago 1 min read

 Penemuan unik terbaru dari Jepang yang disebut "Necomimi", berasal dari perusahaan neurowear, adalah ikat kepala yang menerima transmisi otak dan mengaktifkan telinga kucing merah muda untuk mengekspresikan "komunikasi" atau daya tarik dalam beberapa hal atau seseorang.

Pembuatnya, neurowear, menggambarkan telinga sebagai, "item fashion menggunakan gelombang otak dan biosensor lainnya dengan "Augumented Human Body".
Daripada ikat kepala standar dengan telinga kucing di atasnya, Necomimi mengklaim bahwa produk ini mendeteksi gelombang otak yang dipancarkan oleh pemakainya dan menggerakkan kedua telinganya seperti berkedut, melipat ke bawah, atau berdiri kembali seperti semula.
konsentrasi akan menyebabkan telinganya menjadi berdiri kembali seperti semula, dan jika pemakainya santai akan melipat ke bawah.
Seperti yang dikutip JFL (JAPAN FOR LIFE) dari www.animenewsnetwork.com, news.3yen.com, dan robpongi.blogspot.com, Neurowear belum mengungkapkan kapan mereka akan menjual produk tersebut atau berapa harga yang akan dipasang. 
Related Post
Sexy Summer Yukata untuk gyaru Shibuya
Sexy Summer Yukata untuk gyaru Shibuya  Beberapa minggu yang lalu, tepatnya di shibuya ada pameran mis…
Torii, Gerbang Kuil Itsukushima
Torii, Gerbang Kuil Itsukushima Torii, gerbang kuil Itsukushima, adalah salah satu dari 3 tempat…
Tiga Pemandangan Jepang / Nihon Sankei
Tiga Pemandangan Jepang / Nihon SankeiJepang memiliki banyak tempat yang sangat indah, tapi hanya ada 3 yang…
EVANGELION Yukata
EVANGELION Yukata Ini saatnya untuk Yukata (kimono musim panas santai)! Rumi Rock, de…
Posting Komentar
Search
Menu
Theme
Share