PR Terakhir Dari Seorang Guru di Jepang: Jadilah Orang Yang Bahagia !!

1 min read

Kematian memang bisa mendatangi siapa saja, kecuali Hidan mungkin, nah loh, tapi itu tidak berarti bahwa kehidupan yang pernah kita jalani tidak ada artinya bagi yang masih hidup.

Begitulah guru dari jepang yang satu ini, ia tahu bahwa kematiannya sudah dekat, ia tetap saja melakukan tugasnya sebagai guru untuk yang terakhir kalinya, beginilah translate dari gambar di atas, *NB : Jangan Mewek ya*

English: 
Final homework Assignment

No due date

Please be happy.

By the time you are ready to turn in this assignment, I will probably be in heaven. Don’t rush your report. Feel free to take your time. But someday, please turn to me and say “I did it. I’ve become happy.”

I’ll be waiting.

Bahasa Indonesia:
PR Terakhir

Tidak ada batas waktu.

Jadilah orang yang bahagia.
Saat kalian mulai mengerjakan tugas ini, mungkin aku sudah ada di surga. Tidak usah buru-buru mengerjakannya. Kalian bebas menggunakan waktu yang dimiliki. Tapi suatu hari, tolong kumpulkan padaku dan katakan, “Aku sudah melakukannya. Aku sudah bahagia.”

Aku akan menunggu.

Berdasarkan akun twitter yang memposting foto ini, sang guru telah meninggal dunia, so, ambil tisu dan ingat jasa para guru yang telah membimbing kalian. Dan sayangnya, kita tidak mendapatkan profil maupun foto sang guru :(.

Via RocketNews24    

Posting Komentar
Search
Menu
Theme
Share